Zulhas Ketum PAN Siapkan “Karpet Biru” Jika MI Mau Bergabung

CakraNEWS.ID-Ketua Umum Partai Amanat Nasional (PAN) Zulkifli Hasan alias Zulhas membuka pintu bagi Gubernur Maluku Irjen (Purn) Murad Ismail jika ingin bergabung dengan PAN. Murad merupakan eks ketua DPD PDIP Provinsi Maluku yang sebelumnya dipecat dari jabatannya karena istrinya bergabung dengan PAN. “Tentu kita kasih karpet biru bagi siapa pun yang ingin berjuang bersama PAN, […]

Continue Reading

Berjiwa Kesatria, Murad Ismail Doakan Ketum PDIP

Ambon,CakraNEWS.ID-Mantan Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) Provinsi Maluku priode 2019-2024 Murad Ismail menyatakan siap dan terima kasih menerima keputusan DPP PDIP yang memberhentikan dirinya dari jabatan tersebut. Bahkan mengucapkan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Ketua Umum DPP PDIP yang terhormat Ibu Hj. Megawati Soekarnoputri.  Setelah dibebastugaskan sebagai Ketua DPD PDIP […]

Continue Reading

Leppuy Mantan Kader PDIP Maluku Sebut Banteng 2024 Gali Kuburnya Sendiri

Mencopot MI, Leppuy: “PDIP sedang gali kubur bagi mereka sendiri di 2024 Ambon, -CakraNEWS.ID-Mantan fungsionaris Parti Demokrasi Indonesia  – Perjuangan (PDI-P) provinsi Maluku mengomentari keputusan PDIP me-logout Irjen Pol (Purn) Murad Ismail. Komentar itu datang dari Colyn Leppuy, mantan Badan Saksi Pemilu Nasional (BSPN) DPD PDI-P Maluku, Jumaat (05/05). Leppuy menyatakan, langkah Ketum PDIP, Megawati […]

Continue Reading

Idul Fitri 1444 H, Ketua DPRD SBT Sampaikan Pesan Perkuat Persatuan Sambut Tahun Pemilu

Bula,CakraNEWS.ID – Setelah melewati Bulan Ramadhan, seluruh umat Islam di tanah air akan merayakan hari raya Idul Fitri. Hari Raya Idul Fitri merupakan hari kemenangan bagi umat Islam setelah melewati ibadah puasa selama satu bulan Ketua DPRD Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Noaf Rumau mengucapkan selamat merayakan Hari Raya Idul Fitri bagi seluruh umat Muslim […]

Continue Reading

Berkah Ramadhan VAL Sasar Pelaku Ekonomi Pasar Mardika

Berbagi kasih tersebut digelar oleh ibu-ibu relawan VAL yang tersebar di kota Ambon. Ambon,CakraNEWS.ID-Victor Alexander Loupatty (VAL) berbagi kasih dengan para pedagang, montir dan pendorong gerobak di pasar ruko Baru Merah Ambon, Minggu (16/04/2023). Berbagi kasih VAL ini dilakukan Komunitas Ibu-ibu Pendukung VAL di Kota Ambon, yang dikoordinir Ibu Wilda. Menurut Wilda, kegiatan berbagi kasih […]

Continue Reading

PKN Maluku Komitmen Kerja Melewati Target Parliamentary Threshold

Ambon,CakraNEWS.ID-Partai Kebangkitan Nusantara (PKN) menargetkan lewati ambang batas parlemen (parliamentary threshold). Hal ini dikatakan Deputi III Koordinator dan Penataan Daerah Pemilihan Maluku dan Maluku Utara, Ronny Sapulette kepada wartawan di Sekretariat PKN Maluku, Rabu (01/03/2023). “Saya ditugaskan oleh pimpinan pusat untuk membantu pemetaan persiapan dan juga pembenahan, pastinya terhadap pengurus, baik ditingkat Pimda ( Pimpinan […]

Continue Reading

Setahun Jelang Pemilu 2024, Bawaslu SBT Gelar Siaga Pengawasan

Bula, CakraNEWS.ID– Setahun jelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) menggelar siaga pengawasan ‘Satu Tahun Menuju Pemilu 2024’ Untuk diketahui, Pemilu 2024 yang merupakan pemilihan presiden dan legislatif akan digelar pada 14 Februari 2024. Bertempat di Dapur Aisyah Jalan Protokol Kota Bula pada Selasa, (14/02/2023). Turut hadir […]

Continue Reading

Sering Bicara Adat, PSMN Usulkan Jodis Disanksi Adat Persoalan Pelecahan Verbal

Pemuda Sbb Desak Jr Selesaikan Masalah Dugaan Pelecehan Seksual Verbal. JR juga harus diberikan Sanksi Adat yang berlaku dari sudut pandang Hukum Adat korban. Piru, CakraNEWS.ID– DUGAAN tindakan Pelecehan Seksual verbal yang dilakukan oleh salah satu anggota legislative dari Seram Bagian Barat berinisial Jodis alias JR sangat melukai hati masyarakat. Terlebih perempuan di Maluku. Korbannya […]

Continue Reading

2023 Tetap Berkhidmat, Setitit Tegaskan Pengaruh Politik 2024

Tahun Baru 2023, Setitit Akui Pengaruh Iklim Ekonomi Politik dan Budaya Jelang Pesta Demokrasi 2024 Ambon, CakraNEWS.ID– Berakhir sudah momen puncak yang dinanti-nantikan. Akhir tahun memang menjadi moment special bagian sebagian besar kalangan. Keriuhan yang terlihat di langit saat pesta kembang api kini telah memudar, sisa arang pembakaran juga telah padam. “Sekarang kita sisingkan lengan […]

Continue Reading

Anggota DPR RI, Saadiah Uluputty Tebar Ribuan Benih Ikan Di Keramba Masyarakat Banda Naira

Maluku,CakraNEWS.ID-  Sebanyak 6000 benih ikan disalurkan Anggota Komisi IV DPR RI, Saadiah Uluputty saat berkunjung ke Kecamatan Banda kabupaten Maluku Tengah (Banda Naira) pada Minggu (30/10/2022) pekan kemarin. Bantuan benih ikan ini merupakan kerjasama kemitraan anggota komisi IV DPR RI dan BBL Ambon direktorat jenderal Budidaya Kementrian Kelautan dan Perikanan. Hal ini di ungkapkan anggota […]

Continue Reading