Satgas Pangan Polri Ungkap Turunkan Harga Beras di Pasaran
Jakarta,CakraNEWS.ID- Satgas Pangan Polri menyatakan hasil pemantauan hari ini menunjukan adanya penurunan harga beras di pasaran. Meski tidak signifikan, namun hal itu menjadi sinyal baik. “Sudah terjadi penurunan, seperti di PIBC untuk rata-rata harga beras premium hari ini Rp 15.100 dibandingkan harga kemarin Rp 15.169,” kata Kasatgas Pangan Polri, Brigjen Whisnu Hermawan, dalam keterangan tertulis, […]
Continue Reading