Kompolnas Dukung Pendekatan Satgas NCS Polri, Kawal Pemilu Damai Dan Kondusif  

Jakarta,CakraNEWS.ID- Mabes Polri dengan membentuk Tim Nusantara Cooling System (NCS), menunjukkan ikhtiar serius Polri dalam rangka mengawal Pemilu yang aman, damai, kondusif, bermartabat untuk menjaga Indonesia tetap utuh lahir batin. Kehadiran Polri dengan mengajak bersama segenap elemen tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat dalam konteks diatas perlu mendapat apresiasi. “Kami, Kompolnas mendukung langkah yang dilakukan […]

Continue Reading

Kapolri Komitmen Kawal Pembangunan IKN Tepat Waktu

Jakarta,CakraNEWS.ID- Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Listyo Sigit Prabowo menyampaikan komitmen Polri untuk mengawal pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN). Dalam pernyataannya, Kapolri menegaskan bahwa TNI-Polri berkomitmen memberikan kontribusi nyata dalam mengawal kebijakan dan agenda pembangunan IKN. Tujuannya adalah agar proses pembangunan berjalan lancar dan tepat waktu, sesuai dengan visi mewujudkan Indonesia Emas 2045. “TNI-Polri berkomitmen […]

Continue Reading

Wakapolri Tinjau Langsung Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan Polda Kepri

Kepri,CakraNEWS.ID- Wakapolri Komjen Pol. Agus Andrianto melakukan kunjungan ke Kota Batam, Kepulauaan Riau. Selain itu juga menggelar kegiatan Bakti Sosial dan Bakti Kesehatan Polri Presisi Untuk Negeri di Stadion Temenggung Abdul Jamal Kota Batam, Kepulauan Riau, Lebih dari 12.000 warga Kepri memadati mengikuti kegiatan sosial ini. “Hari ini saya melakukan kunjungan kerja sekaligus melakukan beberapa […]

Continue Reading

Depan Jamaah Habib Syech, Kaops NCS Polri Serukan Jaga Pemilu 2024 Aman dan Damai

Jakarta,CakraNEWS.ID- Kepala Operasi Nusantara Cooling System (Kaops) Irjen Asep Edi Suheri mengunjungi kediaman Habib Syech Bin Abdul Qadir Assegaf di Pasar Kliwon, Surakarta, Jawa Tengah, Rabu (31/1/2024) malam. Irjen Asep didampingi Wakaops NCS Brigjen Yuyun Yudhantara, Kasatgas Preventif Brigjen Himawan Bayu Aji, Kasatgas Humas Brigjen Gatot Repli Handoko, Wakasatgas Preemtif Kombes Dwi Suryo Cahyono dan […]

Continue Reading

33 Personel Polri Raih Prestasi di Misi Perdamaian UNMISS

Jakarta,CakraNEWS.ID- Sebanyak 33 personel Polri, yang bertugas sebagai Individual Police Officer (IPO), mencatatkan prestasi gemilang dalam misi pemeliharaan perdamaian UNMISS di Sudan Selatan. Mereka menerima penghargaan dari otoritas misi pemeliharaan perdamaian Unites Nations Mission in South Sudan (UNMISS) atas kontribusinya dalam menjaga perdamaian di wilayah Sudan Selatan. Penghargaan tersebut diserahkan dalam sebuah acara di Payam UN House, […]

Continue Reading

Kompolnas Minta Anggota Satgas Polri PAM Pemilu di Luar Negeri Jaga Netralitas Dan Nama Baik Polri

Jakarta,CakraNEWS.ID- Pengiriman 111 anggota Polri dalam satuan penugasan pengamanan tempat pemungutan suara (TPS) pemilihan umum (PEMILU) 2024,  bagi warga negara Indonesia (WNI) yang berada di luar negeri, disambut baik oleh Komisi Kepolisian Nasional (KOMPOLNAS). “Kompolnas menyambut baik ditugaskannya 111 anggota Polri untuk melakukan pengamanan pelaksanaan pemilu di 7 negara yaitu Malaysia, Singapura, Australia, Arab Saudi, […]

Continue Reading

Kompolnas Dukung Kenaikan Gaji Anggota Polri

Jakarta,CakraNEWS.ID- Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mendukung langkah pemerintah menaikan gaji pokok ASN pusat dan daerah, serta TNI/Polri. Bahkan, Kompolnas berharap kenaikan gaji dilakukan setiap tahunnya. “Kompolnas sangat mendukung naiknya gaji Polri. Memang kenaikan gaji diharapkan dapat diberikan setiap tahun karena adanya inflasi,” kata Komisioner Kompolnas Poengky Indarti kepada wartawan, Rabu (31/1/2024). Poengky juga berharap tunjangan […]

Continue Reading

Kompolnas Minta Korlantas Polri, Tindak Tegas Kendaraan Mewah Gunakan Nomor Polisi Khusus  

Jakarta,CakraNEWS.ID- Kebijakan Korps Lalulintas Polri mengganti kode-kode pada pelat nomor khusus kendaraan dinas Polri, dari RF dan QH diubah menjadi ZZ, mendapat respon baik dari Komisi Kepolisian Nasional (KOMPOLNAS). Respon Kompolnas atas kebijakan Korlantas Polri tersebut,di ungkapkan Anggota Kompolnas Irjen Pol (Purn), Drs. Pudji Hartanto Iskandar. “Kebijakan Korlantas Polri dengan menggantikan nomor Polisi pada kendaraan […]

Continue Reading

Polri Antisipasi Kerawanan Pemilu di Luar Negeri dan Cegah Intimidasi ke Pemilih

Jakarta,CakraNEWS.ID- Polri gencar mengantisipasi potensi kerawanan dalam pelaksanaan Pemilu di luar negeri dan berkomitmen untuk mencegah intimidasi selama proses pemungutan suara. Kadiv Hubinter Polri Irjen Krishna Murti mengingatkan Satgas PAM TPSLN untuk mengawasi rawannya surat suara. “Saat hari H pencoblosan teman-teman sudah tahu, paling rawan adalah surat suara, kapan surat suara itu dicoblos, titik pencoblosan […]

Continue Reading

111 Personel Polri Akan Kawal Pemilu di Luar Negeri

Jakarta,CakraNEWS.ID- Kabaharkam Polri Komjen Pol. Fadil Imran melepas 111 personel Satgas PAM TPS Luar Negeri. Agenda tersebut diselenggarakan di Garuda Hall, Pusat Misi Internasional Divhubinter Polri, Serpong, Tangerang Selatan, pada Senin (29/1/2024). Ratusan personel itu akan bertugas mengawal Pemilu 2024 bagi WNI yang berada di Malaysia, Singapura hingga Belanda. “Hari ini bertempat di Pusat Pelatihan […]

Continue Reading