Rapimda Virtual ORADO Maluku, Siapkan Langkah Menuju Pembinaan Prestasi

Ambon, CakraNEWS.ID– Pengurus Provinsi Federasi Olahraga Domino Nasional (ORADO) Maluku menggelar Rapat Pimpinan Daerah (Rapimda) bersama seluruh Pengurus Cabang (Pengcab) ORADO se-Provinsi Maluku secara virtual melalui Zoom Meeting, Kamis (22/1/2026) malam. Rapimda ini difokuskan pada penguatan konsolidasi organisasi dan penajaman agenda strategis pembinaan olahraga domino di daerah. Rapimda dipimpin langsung Ketua Pengprov ORADO Maluku, M. Azis […]

Continue Reading

Tingkatkan Kualitas Data, BPS SBT Latih Petugas SUSENAS dan SERUTI 2026

Bula, CakraNEWS.ID — Badan Pusat Statistik (BPS) Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT) melaksanakan Pelatihan Petugas Survei Sosial Ekonomi Nasional (SUSENAS) dan Survei Ekonomi Rumah Tangga Triwulan (SERUTI) Maret 2026. Kegiatan ini berlangsung di Hotel Mutiara, Kota Bula, pada Kamis (15/01/2026). Pelatihan tersebut menjadi bagian penting dalam rangka menyiapkan petugas lapangan yang profesional, terampil, dan memiliki […]

Continue Reading

Swiss-Belhotel Ambon Sambut Yudi Meidiyanto sebagai Cluster General Manager Baru

Ambon, CakraNEWS.ID— Swiss-Belhotel Ambon bersama Zest Hotel Ambon resmi memperkenalkan Yudi Meidiyanto sebagai Cluster General Manager yang baru. Ia menggantikan I Ketut Gunarta, yang sebelumnya menjabat posisi tersebut dan telah berkontribusi besar dalam memajukan operasional kedua hotel di bawah jaringan Swiss-Belhotel International itu. Yudi Meidiyanto dikenal memiliki pengalaman panjang lebih dari 25 tahun di industri […]

Continue Reading

Wagub Maluku Kuatkan Mitra Pemerintah, Undang Peserta Sidang Sinode Makan Malam

Ambon, CakraNEWS.ID– Wakil Gubernur Maluku, Abdullah Vanath, secara resmi mengundang seluruh peserta Sidang Sinode ke-39 Gereja Protestan Maluku (GPM) untuk menghadiri jamuan makan malam kehormatan di kediaman resminya yang terletak di kawasan Karang Panjang, Ambon. Kegiatan ini merupakan bentuk dukungan Pemerintah Provinsi Maluku terhadap pelaksanaan sidang yang berlangsung pada 19 hingga 25 Oktober 2025. Selasa […]

Continue Reading

Kuasa Korporasi Berwajah Pendamping Koperasi, Itu Wanshuai Indo Mining di Pulau Buru

Ambon, CakraNEWS.ID— Gunung Botak di Pulau Buru kembali menjadi cermin buram tata kelola tambang di Maluku. Setelah bertahun-tahun menjadi kawasan tambang yang penuh dinamika, kini muncul wajah baru yang diklaim lebih tertib dan berkeadilan dan tentu legal. Pemerintah mengeluarkan izin usaha pertambangan rakyat (IUPR) bagi sepuluh koperasi yang disebut berada di bawah pendampingan PT Wanshuai […]

Continue Reading

BRI Ambon Tegaskan Perangi Praktik Percaloan Kredit, Masyarakat Diminta Ajukan Pinjaman Langsung ke Mantri

Ambon, CakraNEWS.ID– Menanggapi maraknya laporan keterlibatan pihak ketiga atau calo yang mengaku bisa membantu masyarakat memperoleh pinjaman dari BRI. Akhirnya Pimpinan Cabang Bank Rakyat Indonesia (BRI) Ambon, Gilang Surya Pratama, akhirnya angkat bicara . Kepada wartawan di ruang kerjannya Senin (20/10/2025) orang nomor satu di lingkup BRI menegaskan bahwa BRI tidak mentolerir praktik percaloan dalam […]

Continue Reading

DPRD SBB Aklamasi Sahkan Perubahan Perda Struktur Daerah, Bupati: Ini Langkah Strategis Penataan Kelembagaan

Piru, CakraNEWS.ID— Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) menggelar rapat paripurna penyampaian kata akhir fraksi-fraksi terhadap Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) tentang Perubahan Kedua atas Peraturan Daerah Nomor 04 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat Daerah, bertempat di Kantor DPRD sementara di Kecamatan Kairatu, Jumat (17/10/2025) pukul 14.00 WIT. Rapat paripurna […]

Continue Reading

Dari SBB untuk Maluku Maju: PSI Kokohkan Dukungan Penuh Pembangunan MIP di Waisarissa

Ambon, CakraNEWS.ID— Semangat membangun Maluku dari wilayah kepulauan terus berkobar. Dukungan terhadap percepatan Proyek Strategis Nasional (PSN) Maluku Integrated Port (MIP) di Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) kini datang dari Ketua DPD Partai Solidaritas Indonesia (PSI) SBB, Hasan Narahaubun. Narahaubun menyatakan, PSI SBB berdiri tegak bersama Pemerintah Kabupaten SBB di bawah kepemimpinan Ir. Asri Arman, […]

Continue Reading

Geram! Walikota Ambon Tegur Camat Hingga Raja Absen di Program Wajar

Walikota Ambon Geram, Camat hingga Raja Mangkir dari Program Wajar Ambon, CakraNEWS.ID – Walikota Ambon, Bodewin Wattimena, meluapkan kegeramannya terhadap camat, lurah, kepala desa, dan raja di wilayah Kota Ambon yang dinilai lalai dalam melaksanakan program jumpa rakyat desa di wilayah kerja mereka masing-masing. Program yang dirancang untuk menyerap aspirasi masyarakat desa itu justru sepi […]

Continue Reading

40 Titik Wi-Fi Publik Hadir, Kota Ambon Mantapkan Langkah Jadi Kota Cerdas

Pemkot Ambon Genjot Smart City, Lekransy : 40 Titik Wi-Fi Gratis Hadir di Ruang Publik Ambon, CakraNEWS.ID– Pemerintah Kota Ambon terus mempercepat transformasi digital menuju kota cerdas (smart city). Kepala Dinas Kominfo dan Persandian Kota Ambon, Ronald Lekransy, kepada wartawan usai pelaksanaan Program Walikota Jumpa Rakyat (WAJAR) di balai Kota Ambon, Jumat (03/10/2025 menegaskan, strategi […]

Continue Reading