Ketua Komisi III DPR RI, Apresiasi Reformasi Polri Merespon Kebebasan Berekspresi Dan Penyampaian Pendapat Di Ruang Publik
Jakarta,CakraNEWS.ID- Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman memberikan apresiasi terhadap langkah reformasi yang dilakukan Polri, khususnya dalam merespons kebebasan berekspresi dan penyampaian pendapat di ruang publik. Dalam rapat kerja Komisi III DPR RI bersama Kapolri serta seluruh Kapolda se-Indonesia yang digelar di Gedung Parlemen, Jakarta, Senin, Habiburokhman menyampaikan bahwa sikap Polri terhadap kebebasan berekspresi mengalami […]
Continue Reading