Padat Misi Festival Beta Indonesia di Ambon, Latuconsina Harap Digelar Tiap Tahun
Ambon, CakraNEWS.ID– FESTIVAL BETA INDONESIA resmi digelar di komplek Mako Lantamal IX Ambon, Sabtu (18/5). Kegiatan tersebut dalam rangka memperkenalkan Ambon khususnya dan Maluku umumnya sebagai tujuan wisata rekomended di Indonesia. Suksesnya kegiatan Festival itu berkat kerjasama antara Yayasan Membangun Negeri, Lantamal IX Ambon, Pemerintah Provinsi Maluku, Federasi Triathlon Indonesia dan Maira Event Organizer serta […]
Continue Reading