Wabup SBT Lantik Empat Pejabat Administrator dan Pengawas, Dorong Kinerja ASN yang Berintegritas dan Responsif
Bula, CakraNEWS.ID — Dalam upaya memperkuat tata kelola pemerintahan dan meningkatkan kinerja aparatur sipil negara (ASN), Wakil Bupati Kabupaten Seram Bagian Timur (SBT), Muhammad Miftah Thoha Rumarey Wattimena, secara resmi melantik empat pejabat administrator dan pengawas di lingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) SBT. Pelantikan tersebut digelar di ruang rapat Wakil Bupati SBT, Selasa (4/11/2025), dan berlangsung […]
Continue Reading