Desa Hatusua SBB Raih 3 Kategori Anugerah Paralegal Justice Award
KEMENKUMHAM MALUKU DAMPINGI KEPALA DESA HATUSUA, RAIH 3 KATEGORI PJA 2024 Jakarta, CakraNEWS.ID– Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Maluku melalui Divisi Pelayanan Hukum dan Ham dampingi Kepala Desa Hatusua, Kabupaten Seram Bagian Barat (SBB) dalam meraih 3 Nominasi dalam Malam Anugerah Paralegal Justice Award (PJA) tahun 2024 yang dilangsungkan pada Hotel Bidakara, […]
Continue Reading