Polsek Amahai Ringkus 3 Bandar Judi Togel Kupon Putih Di Amahai
Malteng,CakraNEWS- Mengatasi kasus judi togel yang marak terjadi dilingkungan masyarakat,disikapi Polsek Amahai, Polres Maluku Tengah dengan meringkus satu bandar togel beserta pengikutnya, di dua lokasi berbeda di Kecamatan Amahai, Kabupaten Maluku Tengah Kapolres Maluku Tengah, AKBP Rosita Umasugi dalam konferensi pers di Mapolres Malteng, pada Kamis (4/9/2020) mengatakan, terungkapnya kasus judi togel di dua lokasi […]
Continue Reading