Pergantian Kepemimpinan Lapas & Rutan Ambon, Kakanwil Maluku Dorong Kolaborasi dan Inovasi
Hadiri Sertijab di Lapas dan Rutan Ambon, Kakanwil Ditjenpas Maluku Dorong Inovasi Ambon, CakraNEWS.ID– Kepala Kantor Wilayah (Kakanwil) Direktorat Jenderal Pemasyarakatan (Ditjenpas) Maluku, Ricky Dwi Biantoro, hadiri kegiatan serah terima jabatan (sertijab) dan pisah sambut Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Ambon serta Kepala Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIA Ambon, Rabu (1/10). Kehadirannya menjadi […]
Continue Reading