TNI Bersama Masyarakat Leihitu Peringati Hari Veteran

Maluku,CNI– Bagi masyarakat Maluku sudah tidak asing lagi dengan peristiwa bersejarah ini, hari pengibaran bendera merah putih yang diperingati setiap tanggal 27 Desember merupakan momentum sejarah yang tidak mungkin dilupakan karena pada tanggal tersebut telah terjadi peristiwa heroik yang menyatukan berbagai element masyarakat Maluku untuk bertempur mengusir kaum penjajah. Upacara peringatan Hari Veteran ke-69 tahun […]

Continue Reading

Jalan Sehat Kerukunan, Warnai HAB KEMENAG Di Maluku

Maluku,CNI– Seluruh Aparatur Sipil Negara dan Anggota DWP Kanwil Kemenag Provinsi Maluku, berkumpul di lapangan Hatukau, kawasan puncak Galung, Kamis (27/12/2018) Perayaan Hari Amal Bakti Kementerian Agama ke 73  yang akan jatuh tepat 3 Januari tahun 2019 mendatang  disambut  hangat dengan mengemas sejumlah kegiatan. Dan jalan sehat kerukanan adalah adalah agenda perdana dalam menyambut  Hari […]

Continue Reading

Polrestabes Medan Bekuk 4 Tersangka Pengedar 46 Kg Sabu di Sumut

Medan,CNI– Peredaran gelap Narkotika di Provinsi Sumatera Utara kembali di gagalkan oleh Kepolisian Resort Kota Besar (Polrestabes) Medan dengan berhasil mengamankan barang bukti narkoba jenis sabu-sabu seberat 48 kilogram. Hal ini di sampaikan Kapolda Sumut,Irjen Pol Drs Agus Andrianto,SH.MH kepada Wartawan dalam press conference di Mapolrestabes Medan,Rabu (26/12/2018). Kapolrestabes Medan Kombes Pol. Dr.H. Dadang Hartanto,SH,S.IK […]

Continue Reading

Sambangi Rumah Warga, Polda Maluku Beri Bingkisan Natal Untuk Warga Kurang Mampu

Maluku,CNI- Momentum perayaaan Natal yang dilakukan oleh umat kristiani di Maluku, menjadi kesan tersendiri Polda Maluku dengan membagi bingkisan natal kepada warga kurang mampu di Kota Ambon yang merayakan Natal, Rabu (26/12/2018). Pembagian bingkisan Natal kepada warga kurang mampu dilakukan Kapolda Maluku, Irjen Pol,Drs Royke Lumowa,MM bersama para Pejabat Utama, melaui progam Door To Door […]

Continue Reading

Operasi Lilin Seligi Polres Bintan,Irwasda Ajak Personil PAM Layani Masyarakat Dengan Baik

Kepri,CNI– Keterwakilan Polda Kepulauan Riau yang dihadiri secara langsung oleh Irwasda,Kombes Pol Purwolelono, S.IK,MM,memimpin langsung Operasi Lilin Seligi tahun 2018,pengamanan perayaan Natal bagi umat kristiani di Kabupaten Bintan,Kepri, Senin(24/12/2018). Didamping Dir Tahti Polda Kepri,AKBP Dudus Harley Davidson,S.IK bersama Labag Wasidik Dit Reskrimum, AKBP Imran,SH, Irwasda selaku keterwakilan Polda Kepri,mengambil alih apel kesiapan dan pengecekan secara […]

Continue Reading

Pesan Natal, Kapolda Kepri Ajak Umat Kristiani Jaga Kamtibmas

Kepri,CNI-Pesan Kamtibmas kepada masyarakat untuk bersama-sama Polri dalam menciptakan situasi aman dan damai pada Operasi Lilin Seligi 2018, disampaikan Kapolda Kepri Irjen Pol, Andap Budi Revianto,S.IK,saat menyambangi umat Kristiani yang sedang melakukan ibadah persiapan Natal di 3 Gereja di Kota Batam,Senin (24/12/2018). Tari-tarian khas Batak,mengiring derap langkah Kapolda Kepri yang di dampingi Ketua DPRD Kepri,Jumaga […]

Continue Reading

803 Personil Polda Kepri dan Polres Barelang, Siap Amankan 230 Gereja

Kepri,CNI- Pengamanan perayaan Natal dan Tahun Baru, di Kota Batam, akan di kawal 803 personil gabungan Barelang, Polda Kepulauan Riau, bersama TNI dan Instansi Pemerintah,pada upacara pergeseran pasukan yang dipimpin langsung oleh Kapolresta Barelang, Kombes Pol Hengki,S.IK.MH, bertempat dilapAngan Polresta Barelang, Minggu (23/12/2018). Pergeseran 803 personil gabungan pengamanan Natal dan Tahun Baru 2019 itu, akan […]

Continue Reading

Hadiri Tabligh Akbar, Ustad Maulana Bersama Polda Kepri Serukan Pesan Kamtibas Pemilu 2019

Kepri,CNI- Pesan Kamtibmas kepada masyarakat jelang perhelatan Pemilihan Umum tahun 2019, terus digalahkan oleh Polda Kepulauan Riau, melalui  kegiatan-kegiatan kerohanian yang dilakukan bersama rakyat. Indahnya kebersamaan serta keharmonisan Polda bersama TNI, Pemerintah dan Masyarakat dalam menyukseskan Pemilu 2019, menghiasi pelaksanaan Tabligh Akbar, yang dilakukan oleh Kepolisian Resort Bintan, Polda Kepri, di  Mesjid Raya Baitul Makmur, […]

Continue Reading

Hari Ibu Ke-90, Tingkatkan Ketahanan Perempuan Sejahterahkan Bangsa

Kepri, CNI– Berawal dari sebuah ide dan gagasan untuk memperjuangan hak-hak perempuan, kaum wanita di Indonesia bersepakat untuk dilakukannya kongres ke-25 di Jogyakarta yang berlangsung pada tanggal 22 Desember hingga 25 Desember 1928. Sepak terjang perjuangan kaum wanita Indonesia tersebut, menyentuh hati Presiden pertama RI, Ir. Soekarno, melalui Dekrit Presiden RI, nomor 316 tahun 1953 […]

Continue Reading

Polres Bintan Bersama TNI dan Pemkab, Musnahkan 760 Miras dan 14.50 gram Sabu

Kepri,CNI– Ciptakan kondisi Kamtibmas di masyarakat agar terhindar dari pengaruh minuman keras (Miras) dan penyalahgunaan narkotika, dilakukan oleh Kepolisian Resort Bintan, Polda Kepulauan Riau dengan memusnahkan barang bukti miras dan narkoba, bersama TNI dan Pemerintah Kabupaten Bintan, pada Jumat (21/12/2018). Kapolres Bintan, Ajun Komisaris Besar Polisi, Boy Herlambang S.IK, MH, kepada CakraNEWS.ID, hasil dari kegiatan […]

Continue Reading