Tujuh Instruksi Presiden RI, Kepada Jajaran Kepolisian Negara Republik Indonesia

Jakarta,CakraNEWS.ID- Presiden RI memimpin sekaligus memberikan amanat dalam Upacara Hari Bhayangkara ke-74, pada Rabu (1/7/2020). Sebagai pedoman dalam pelaksanaan tugas, berikut instruksi Presiden RI kepada seluruh jajaran anggota Polri: *Pertama* Terus tingkatkan kualitas SDM Polri, guna menghadapi berbagai tantangan tugas yang semakin kompleks serta untuk mendukung terwujudnya Indonesia Emas 2045. *Kedua* Strategi pemolisian proaktif dan […]

Continue Reading

SEPATU UNTUK PENDIDIKAN (Kerapuhan Dari Bawah)

Oleh:Callin Leppuy Ambon, 02 Juli 2020 Maluku- Membaca kegelisan bang Ikhsan Tualeka dalam tulisan pendeknya pada dinding ‘facebook’ yang bertajuk “Pendidikan yang Menjawab Kebutuhan” membuat saya merasa perlu untuk meresponsnya guna membangun dialektika nalar mengurai benang kusut dunia pendidikan kita agar menemukan dalil-dalil dan hukum-hukum logika baru yang inheren sehingga terdapat persenyawaan antara subjek dan objek, partikular […]

Continue Reading

PLN Perpanjang Program Bantuan Listrik Bersubdisi, Untuk Masyarakat Hingga September 2020

Maluku,CakraNEWS.ID- Pemerintah memutuskan untuk memperpanjang waktu pemberian bantuan keringanan biaya listrik kepada pelanggan PLN dengan daya 450 VA dan 900 VA bersubsidi hingga bulan September 2020. Perpanjangan program subsidi tagihan listrik ini merupakan upaya pemerintah untuk meringankan beban masyarakat tidak mampu dan rentan dalam menghadapi masa pendemi Covid-19. Tujuan dari pemberian stimulus tersebut adalah meringankan […]

Continue Reading

Kapolda Maluku Tegaskan, Jajaran Serius Tangani Kondisi Penyebaran Covid-19 Dan Pengamanan Pilkada di 4 Kabupaten

Maluku,CakraNEWS.ID- Penanganan kondisi penyebaran Covid-19, serta pengamanan Pemilihan Kepala Daerah (PILKADA) serentak tahun 2020, yang berlangsung di 4 Kabupaten Di Provinsi Maluku, jadi perhatian serius Kepolisian Daerah Maluku. Ketegasan tersebut, disampaikan Kapolda Maluku, Irjen Pol Drs Baharudin Djafar,M.Si, saat memimpin upacara korps raport kenaikan pangkat 576 personel Polri dan PNS Polda Maluku, bertempat di rupatama […]

Continue Reading

Kapolda Maluku Pimpin Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat, 576 Personil Dan PNS Polri Polda Maluku

Maluku,CakraNEWS.ID- Korps raport kenaikan pangkat personil Polri dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) Polda Maluku, periode 1 Juli 2020, sebanyak 576 personel Polri dan ASN Polda Maluku serta Polres dan Polresta jajaran yang berhasil naik pangkat setingkat lebih tinggi. Korps raport kenaikan pangkat tersebut, digelar dalam upacara yang dipimpin langsung oleh Kapolda Maluku Irjen Pol Drs. […]

Continue Reading

Hari Bhayangkara Ke-74, Danlanal Aru Beserta Unsur TNI-AD Beri Kejutan Kepada Kapolres Kepulauan Aru

Aru,CakraNEWS.ID– Dalam rangka Hari Bhayangkara ke-74 Tahun 2020, Danlanal Aru Letkol Laut (P) Rama Ramiear Putra, MTr, (Hanla) berkunjung dan memberikan kejutan kepada Kepala Kepolisian Resor (Kapolres) Kepulauan Aru AKBP Eko Budiarto, S.IK, di Mapolres Kepulauan Aru jalan Pertamina Km 06, pada Rabu (1/7/2020). Kejutan Danlanal Aru ke Mapolres bersama dengan unsur TNI-AD yang ada […]

Continue Reading

Kapolres SBB Bersama Forkompimda, Rayakan Syukuran Hari Bhayangkara Ke-74

Piru,CakraNEWS.ID- Syukuran hari Byangkara  ke-74 , tanggal 1 Jili 2020, dengan tema “Kamtibmas Kondusif Masyarakat Semakin Produktif”, dilaksanakan oleh Polres Seram Bagian Barat, melalui teleconference, di pimpin langsung oleh Kapolres Seram Bagian Barat AKBP Bayu Tarida Butar Butar S.IK, mengikuti  protap kesehatan, Covid-19, bertempat digedung aulla Bhayangkara Polres SBB,Rabu (1/7/2020) Serta turut dihadiri, Wakil Bupati […]

Continue Reading

Ramaikan Hari Bhayangkara Ke-74 Bersama Kapolda Maluku, Pangdam XVI/Pattimura Tampilkan Drum Band Yonif 733 R/Masariku

Maluku,CakraNEWS.ID- Hadir sebagai tamu undangan pada upacara perayaan hari Bhayangkara ke-74, yang berlangsung di markas Kepolisian Daerah Maluku,Pangdam XVI/Pattimura, Mayjen TNI Marga Taufig, persembahkan penampilan display Drum Band Yonif 733 Raider Masariku, serta kue ulang tahun kepada Kapolda Maluku, Irjen Pol Drs Baharudin Djafar, Rabu (1/7/2020) Persembahan tampilan drum band personil Yonif 733 R/Masariku dengan […]

Continue Reading

Datangi Polsek Dan Polres di 3 Kabupaten, Dandim 1502/Masohi Beri Kado Tumpeng Dan Kue Ultah Bhayangkara ke-74

Maluku,CakraNEWS.ID- Rajut kompakan dan sinergitas, bersama Polri dilakukan Komandan Kodim 1502/Masohi, Letkol Inf Nunung Wahyu Nugroho, S.E,M.Si, dengan mendatangi Polsek dan Polres yang ada di Kabupaten Maluku Tengah, Kabupaten Seram Bagian Barat Dan Kabupaten Seram Bagian Timur. Dalam kesempatan kunjungan ke Polsek dan Polres yang ada di wilayah hukum Kodim 1502/Masohi, Dandim bersama personil Kodim […]

Continue Reading

Kapolri Minta Maaf Jika Masyarakat Belum Maksimal Merasakan Kinerja Polri

JAKARTA, CakraNews.ID– Kapolri Jenderal Idham Azis meminta maaf kepada masyarakat apabila selama bertugas, jajarannya belum dapat memenuhi ekspektasi yang ada. Hal itu diungkapkan saat memberi sambutan dalam perayaan Hari Bhayangkara ke-74 yang digelar secara virtual dengan jajaran Polda dan Polres di Gedung Bareskrim Polri, Jakarta, Rabu (1/7/2020). “Dalam kesempatan ini saya memohon maaf kepada masyarakat […]

Continue Reading